Harga Tiket Masuk Rainbow Garden Bekasi

Harga Tiket Masuk Rainbow Garden Bekasi dan Jam Buka Operasional

Posted on

Pada kesempatan kali ini kami akan membahas sedikit artikel mengenai dengan harga tiket masuk rainbow garden bekasi. Rainbow garden adalah salah satu wisata taman bermain dan wisata kuliner yang berada di bekasi. Wisata ini memiliki berbagai wahana dan aktivitas yang tersedia di taman wisata penuh warna dengan luas 3.000 meter persegi.

Lokasi wisata ini yaitu berada di Kavling Central niaga, Jl. Harapan Indah Bouldvard, Puasaka Rakyat, kecamatan Tarumajaya, Bekasi, Jawa Barat.

Bagi kamu yang ingin tahu mengetahui informasi lengkap mengenai rainbow garden bekasi ini, maka silahkan simak ulasan artikel ini sampai selesai!

Harga Tiket Masuk Rainbow Garden Bekasi

Teruntuk kamu yang ingin berwisata ke rainbow garden bekasi maka sebaiknya silahkan cari terlebih dahulu mengenai harga tiket masuknya.

Harga Tiket Masuk Rainbow Garden Bekasi Biaya
Tiket Masuk Rp. 15.000
Memasuki wahana Rp. 15.000 sampai dengan Rp. 35.000

Gimana? Murah meriah bukan? Dengan harga segitu kamu bisa bermain dan menikmati wahana yang ada.

Wisata Lainnya:  Hotel Dian Wisata Palangkaraya: Menikmati Kemewahan dan Kenyamanan di Tengah Kota

Jam Buka Operasional

Apabila kamu ingin berkunjung ke rainbow garden bekasi, untuk mengira-ngirakan waktunya maka ketahuilah jam buka operasionalnya yaitu ada dibawah ini!

  • Hari senin-jumat (Weekday) buka pada pukul 13.00-22.00 WIB
  • Hari Sabtu-minggu (Weekend) buka pada pukul 10.00-22.00 WIB

Kamu bisa mengunjungi tempat ini bersama keluarga tercinta dan menikmati keseruan pada wahana yang ada di rainbow garden bekasi.

Aktivitas dan Wahana Rainbow Garden Bekasi

Adapun aktivitas yang bisa kamu lakukan dan memasuki wahana saat berlibur, yaitu sebagai berikut.

1. Spot Foto

Aktivitas pertama yang bisa kamu lakukan yaitu berfoto. Cocok sekali bagi kamu yang ingin mengabadikan momen saat berlibur di rainbow garden bekasi, karena memiliki banyak sekali spot foto menarik yang bisa kamu jadikan latar berfoto.

2. Permainan Anak

Disini terdapat berbagai wahana yang bisa kamu gunakan untuk bermain bersama keluarga, wahana tersebut bisa digunakan mulai dari anak belita sampai anak TK.

Wahana tersebut salah satunya yaitu mandi bola yang akan membuat anak-anak riang dan gembira. Selain itu kamu bisa menikmati berbagai permainan yang ada di Istana Balon untuk memanjakan si kecil.

Wisata Lainnya:  Tiket Masuk Museum OHD Magelang yang Bukan Sekedar Museum

3. Mobil Listrik dan Bom-bom car

Wahana ini juga cukup luas, dimana anak-anak bisa mengendari mobil dan motor secara memutar.

Tidak hanya itu, disini juga terdapat bom bom mobil yang bisa membuat pengendara saling menabrakkan diri.

Jadi, tak heran dong jika tempat ini menjadi salah satu tempat favorit anak-anak untuk bermain.

4. Sudut Karaoke

Bagi kamu yang memiliki hobi bernyanyi, kamu bisa melakukannya di sudut taman hiburan yang ada di rainbow garden.

5. Wisata kuliner

Seperti yang telah di jelaskan, bahwa di wisata rainbow garden bekasi tidak hanya terdapat wahana bermain namun juga tersedia wisata kuliner.

Dimana, pada wisata ini terdapat Cafe dan resto yang menyajikan berbagai jenis makanan lezat dan tentunya dapat mengunggah selera.

Fasilitas Rainbow Garden Bekasi

Cukup lengkap fasilitas yang ada di rainbow garden bekasi, diantaranya yaitu sebagai berikut.

  • Area parkir yang luas dan memadai
  • Mushola untuk ibadah
  • Toilet
  • Gazebo
  • Spot Foto yang menarik
  • Tempat istirahat/ Bersantai
  • Tempat makan/ Kuliner
  • Wahana yang menarik
  • Fasilitas Protokol kesehatan
  • Dan masih banyak lagi
Wisata Lainnya:  Tiket Masuk Museum Zoologi Bogor

Tips Berkunjung

Bagi kamu yang ingin berkunjung ke rainbow garden bekasi, terdapat beberapa tips yang dapatkamu ketahui sebelum berkunjung yaitu sebagai berikut.

  • Waktu terbaik untuk mengunjunginya yaitu pada saat malam hari supaya dapat menikmati keseruan dan keramaian wisata Rainbow garden bekasi serta dapat menikmati pemandangan lampu-lampu cantik berwarna-warni yang dapat memanjakan mata.
  • Datanglah bersama keluarga tercinta supaya bisa lebih menyenangkan dan bisa bersama-sama menikmati keseruannya.
  • Jika ingin mengabadikan momen,silahkan bawa kamera untuk mengambil spot foto unik saat berlibur.

So, bagaimana wisata rainbow garden? Menarik bukan? Yuk, kunjungi wisata ini bersama keluarga tercinta dan nikmati keseruan saat berlibur untuk menghilangkan kepenatan dari kesibukan.

Akhir kata

Mungkin itulah penjelasan artikel mengenai harga tiket masuk rainbow garden bekasi yang bisa kami sampaikan, semoga bisa membantu.

Post Lainnya:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *